Beberapa tahun belakangan telah terjadi pergeseran pada dunia penelitian siswa. Tuntutan zaman dan dorongan dari pemerintah membuat penelitian semakin marak di level siswa. Ada banyak sekali lomba sebagai wadah untuk memamerkan hasil penelitian dengan apresiasi yang luar biasa. Permasalahannya adalah ada anggapan bahwa penelitian itu sulit dan hanya dapat dilaksanakan oleh siswa yang memiliki l…
Kebingungan ketika akan melakukan dan menyusun penelitian kualitatif sudah bukan hal yang aneh, terutama bagi para mahasiswa S1, S2, bahkan S3 yang akan membuat laporan akhir akademis. Permasalahan yang sering timbul ketika melakukan penelitian kualitatif ini di perparah dengan sedikitnya referensi yang hanyasampai pada pembahasan teorities dan praktis. Padahal penting juga membahas aplikasi me…
Pada bagian awal buku ini diperkenalkan dengan berbagai jenis penelitian disertai dengan pemetaannya dari aspek paradigma, pendekatan, jenis, tradisi dan sifat penelitian komunikasi. Bagian berikutnya menjelaskan perspektif metode dan teori komunikasi dalam penerapan penelitian komunikasi. Empat teknik dasar penelitian yang terdiri dari teknik penentuan sampel, teknik pengumpulan data kulitatif…
Buku ini hadir untuk memberikan semacam pedoman dan panduan bagi para guru bagaimana cara mengajar yang baik dan tepat sesuai dengan metode dan strateginya. Berbagai strategi dan metode mengajar yang baik akan dibahas secara komprehensif dan gamblang yang disertai dengan beberapa panduan dan cara praktis serta praktik membuat suatu metode pengajaran yang efektif dan tepat guna. Jadi, tentu saja…
Untuk membantu memecahkan persoalan-persoalan kehidupan, manusia menciptakan robot. Tetapi, kepunahan spesies manusia semakin terlihat karena beberapa dari robot ini kemudian menjadi begitu pinter, sehingga menjadi ancaman nyata bagi cara berfikir dan keberadaan manusia. Banyak studi tentang semakin besarnya ancaman sistem automasi mesin terhadap tenaga kerja manusia. Dan pada saat yang sama, a…
Penelitian merupakan cara ilmiah untuk mendapatkan data dengan tujuan dan manfaat tertentu. Ada empat hal yang perlu dipahami dalam sebuah penelitian yaitu cara ilmiah, data, tujuan dan mafaat penelitian tersebut.
Pendidikan formal memiliki tanggung jawab besar dalam upaya memenuhi tujuan-tujuan pendidikan. Pemerintah sebagai pihak yang paing bertanggung jawab pun menyadari tanggung jawab tersebut. PTK adalah upaya dan tindakan nyata demi meraih tujuan-tujuan pendidikan yang diharapkan.
Buku ini ditulis karena munculnya kesadaran bahwa buku tentang Metode Penelitian Kualitatif dan Mixed Method belum banyak diterbitkan di Indonesia. Arus utama (Main Stream) penelitian mahasiswa dan dosen-dosen Fakultas Psikologi masih menggunakan metode kuantitatif dengan paradigma positivisme. Sementara masalah-masalah manusia, sosial dan budaya tidak cocok apabila dibahas dengan pendekatan po…
"Banyak perdebatan mengenai penciptaan karya seni dianggap bukan proses ilmiah, kalau hal ini dianggap tidak ilmiah apalah artinya adanya sekolah SMK (SMKI, SMSR) dan perguruan tinggi seni. Tolak ukur keilmuan Suatu bidang yakni adanya lembaga pendidikan tersebut. Dari perdebatan panjang mengenai permasalahan hal tersebut, buku ini berusaha menjawab semua itu dengan menyampaikan dua jenis karak…
Pendidikan dan kehidupan manusia merupakan dua hal identik yang tak bisa dipisahkan satu sama lain. Hubungan keduanya ibarat tubuh dengan jiwa manusia; jiwa berpotensi menggerakkan tubuh, sementara kehidupan manusia digerakkan oleh "bandul" pendidikan menuju tujuan hidup yang didambakan. Dengan pendidikan, manusia memperoleh wawasan pengetahuan dari mana asal usul kehidupan dan kejelasan orient…
Tujuan berfilsafat adalah sebagai upaya menjawab pertanyaan-pertanyaan yang timbul dalam berbagai bidang kehidupan manusia. Berfilsafat, pada prinsipnya, menempatkan kebenaran filsafat tergantung pada kemampuan nalar manusia. Manusia didorong untuk selalu dan terus berpikir dikarenakan pentingnya mencari kebenaran atas respons terhadap perkembangan dan perubahan yang terjadi dari zaman ke zaman…
Buku Metodologi Penelitian Pendidikan: Kompetensi dan Praktiknya, Edisi Revisi membahas materi dengan ringkas dan mudah dimengerti bagi para mahasiswa maupun praktisi. Materi buku ini luas dan dilengkapi dengan contoh metode, simpulan, dan pertanyaan yang bisa dikembangkan untuk masing-masing keperluan. Masing-masing bab membahas tentang fondasi penelitian; struktur organisasi; studi kepusta…
buku ini memberikan pengetahuan fundamental dan praktis tentang penelitian, agar penelitian yang dihasilkan benar-benar bermanfaat bagi banyak pihak. Termasuk didalamnya pembahasan tentang jenis-jenis penelitian, perumusan gap dan permasalahan penelitian, paradigma penelitian, penulisan telaah pustaka, tipe-tipe desain penelitian, pengembangkan kerangka konseptual dan teoritis, pengembangan ska…
Buku ini mengurai berbagai problematika yang seringkali dihadapi dalam pembelajaran statistika. Rangkaian teori yang disusun ringan dan renyah, memantik pelajar pemuka statistika untuk terus menggali tanpa bertemu dengan kata “sukar”. Anda akan menemukan sebuah cara mudah belajar statistika mulai dari nol. Buku ini sarat dengan teknik dan langkah-langkah “ogah” menjadi candu statistika …
Banyak para ilmuwan berupaya menunaikan gagasan konseptual dan pengalamannya dalam sebuah karya buku yang dapat dibaca secara luas oleh khalayak penieliti di berbagai perguruan tinggi. Sebab, para peneliti membutuhkan refendi yang memudahkan dalam penelitian yang sedang mereka lakukan sebagai alat untuk menggambarkan, meguji, mengungkapkan dan menjelaskan apa yang ada dibalik fenomena dan fakta…
Bu Ist, seorang ibu dengan tiga putri di rumah. Sebagai seorang wanita dengan karir pekerjaannya, ia memiliki kewajiban menunaikan tugasnya lima hari kerja dalam seminggu.Berbagai kegiatan jadi rangkaian kegiatan mengisi waktu menuju pulang. Perannya sebagai ibu dari tiga putri juga membuat harinya selalu berwarna. Sejak pagi hingga pagi lagi ia selalu disibukkan dengan menyiapkan keperluan k…
Saat ini sedang terjadi perubahan masif di bidang teknologi. Dampaknya, perubahan ini justru mengubah lingkungan dan perilaku kita. Cara kita bertegur sapa pun berubah. yang jauh semakin akrab, yang dekat semakin seyap
Sejatinya menghadap ke mana pun, kita melihat kebesaran Allah yang membuat kita menyebut nama-Nya. Bukan hanya di Ka‘bah, tapi juga di gubuk-gubuk orang miskin, di rumah-rumah yatim, bahkan di lembaga pemasyarakatan. Masjid bisa roboh, Ka‘bah bisa sepi, tapi hati manusia yang beriman akan abadi dalam ketaatan dan kecintaan pada-Nya.
Pembunuhan bisa terjadi di mana saja, termasuk di sebuah kota kecil, terpencil, dan nyaris terlupakan di tengah pandemi Covid-19. Seorang mantan guru SMP ditemukan tewas tercekik di halaman rumahnya sendiri. Polisi tidak tahu apakah ini pembunuhan terencana, pembunuhan tak disengaja, atau aksi pencurian yang berakhir dengan pembunuhan. Korban adalah guru yang disegani. Setelah pensiun pun, m…
Kalimat-kalimat kehidupan yang mengembalikan diriku yang hilang. Apa yang benar-benar aku inginkan? Apa aku sudah hidup dengan benar ? Bagaimana aku harus hidup kedepannya? Kehidupan laksana rangkaian pertanyaan yang tiada akhir. Menemukan jawabannya dengan kekuatan sendiri tidaklah mudah. Kalau pertanyaan - pertanyaan itu terus berputar dikepala, kita jadi kelelahan dan kehilangan semangat mel…
Tentang para pemimpi yang dikhianati cita-cita mereka sendiri. Seorang pendiri perusahaan start-up idealis bernama Javier bertemu dengan mantan atlet catur penakut bernama Utara. Saat mereka hampir menyerah untuk memperjuangkan apa yang mereka cita-citakan selama ini, mereka belajar untuk memaafkan keadaan.
Andai bisa sesederhana itu, aku tidak akan pernah mencintaimu sejak awal. Aku tidak akan mengambil risiko, mengorbankan perasaanku. Namun, semua ini di luar kendaliku. -Nugraha, Novel Kata- Banda Neira adalah hari-hari terakhirku bersamamu. Kutitipkan segala rindu, cerita, dan perasaan yang tak lagi kubawa, lewat sebuah ciuman perpisahan. Berjanjilah kau akan melanjutkan hidupmu bersama lak…
Mari mengembara bersama Sujiwo Tejo di rimba belantara. Seru, nakal, kadang membingungkan, tapi yang pasti selalu menyegarkan. —Najwa Shihab, Pendiri Narasi Sujiwo Tejo. Seniman, ilmuwan, wartawan, dalang juga seorang kyai yang santrinya buuuanyak di mana-mana, pesantrennya virtual. Itulah sahabat saya yang saya kenal dan menurut saya dia adalah kyai yang sangat lucu tapi cerdas. Ketika …