Seiring perubahan zaman yang mengglobal pada abad ke dua puluh satu, kehidupan perkantoran pun ikut berubah. Perubahan itu terjadi hampir pada semua unsur perkantoran mulai dari bentuk organisasi, pola komunikasi, mekanisme kerja, manajemen data dan informasi, pengawasan dan pengembangan pekerja, perlengkapan dan fasilitas kantor, hingga tata ruang perkantoran. Dalam pengelolaan perkantoran dew…
Manajemen risiko adalah suatu aktivitas dalam manajemen untuk melaksanakan prevensi terhadap kejadian yang tidak diharapkan. Dalam konteks perawat yang bekerja di rumah sakit, manajemen risiko harus dilakukan dengan serius karena dapat berakibat fatal baik kepada pasien, keluarga pasien, petugas rumah sakit, bahkan perawat yang bersangkutan. Kemampuan merencanakan, mengimplemen- tasikan dan men…
Fumio Sasaki bukan ahli dalam hal minimalisme; ia hanya pria biasa yang mudah tertekan di tempat kerja, tidak percaya diri dan terus menerus membandingkan diri dengan mengurangi barang yang ia miliki. Manfaat luar biasa langsung ia rasakan: tanpa semua “barangnya”, Sasaki akhirnya merasakan kebebasan sejati, kedamaian pikiran dan penghargaan terhadap momen saat ini. Di buku ini, Sasaki sec…
Manajemen keuangan adalah keseluruhan aktivitas perusahaan yang berhubungan dengan usaha mendapatkan dana yang diperlukan dengan biaya yang minimal dan syarat-syarat yang palig menguntungkan beserta usaha untuk menggunakan dana tersebut seefisien mungkin. Buku ini hadir di tangan pembaca sebagai upaya bagi para pembaca baik dari kalangan mahasiswa, akademisi dan para praktisi di lingkungan peru…
P. Ratu Ile Tokan, M.Pd. Guru menjadi peneliti adalah sebuah pilihan yang tepat karena pilihan ini memiliki dampak positif yang luar biasa bagi upaya peningkatan kualitas guru. Kalau kita melihat hal ini dari perspektif regulasi maka, guru menjadi peneliti bukanlah sebuah pilihan saja melainkan sebuah keharusan karena, guru menjadi peneliti sudah merupakan amanat undang-undang. Walaupun demi…
Dunia selalu berubah. Dari dulu sampai sekarang. Perubahan menjadi kebutuhan dan keharusan. Sama sekali tak bisa ditolak. Berubah atau mati. Atinya, siapapun yang mengesampingkan perubahan, dia akan terlibas oleh zaman.
Tidak ada kata "gagal" di dalam proses pendakian. Kegagalan hanya ada jika sebelum memulai mendaki seseorang mengatakan kepada dirinya sendiri "aku akan gagal". Meskipun menjadi pimpinan di jenjang apa pun adalah suatu keberhasilan, namun keberhasilan akan makin tinggi jika yang dicapai adalah jenjang kepemimpinan yang lebih tinggi. Buku ini memuat 10 kiat strategis untuk menjawab tantangan pen…