Perilaku anak-anak seolah diasumsikan tidak pernah menjadi masalah atau tidak mempengaruhi kegiatan belajar-mengajar di kelas sehari-hari. Perilaku negatif anak dapat dikelola secara lebih efektif dengan pencegahan dini di dalam kelas. Adapun dukungan untuk perilaku yang diinginkan termasuk ide-ide proaktif untuk mendorong perilaku positif dan mengurangi kemungkinan terjadinya perilaku menggang…
Buku ini memuat strategi dan metode khusus untuk menciptakan kegiatan pembelajaran luar kelas foutdoor learning) yang menarik. Wujud dari pembelajaran menarik tersebut harus interaktif, inspiratif, menyenangkan, menantang, dan memotivasi peserta didik untuk berpartisipasi aktif serta memberikan ruang yang cukup bagi prakarsa, kreativitas, dan kemandirian sesuai dengan bakat, minat, dan perkemba…
Sukses dengan karya George Boeree yang lalu, kami kembali menampilkan karyanya yang lain dalam bingkai psikologi, dan kali ini Boeree akan membahas tentang dunia pendidikan, masalah kecerdasan, dan hal-hal yang melingkupinya. Seperti dalam karyanya yang lain, buku ini juga akan membawa angin segar bagi setiap dimensi yang dibahasnya. Dunia pendidikan adalah dunia yang penuh kritik di negeri …
Kualitas pembelajaran ditentukan oleh kemampuan guru dalam mengelola kelasnya. Guru yang hebat hampir selalu dikaitkan dengan classroom management yang baik. Sebaliknya, guru yang kurang cakap dalam mengajar sering dinilai dari classroom management yang kurang baik. Buku ini memberikan tips praktis langkah demi langkah yang disebut dengan 4 Prinsip Berlian dalam classroom management. Keempat pr…
Pembelajaran tematik adalah salah satu alternatif strategi penyajian materi pembelajaran yang bisa dipilih, agar pencapaian tujuan atau hasil dan proses pembelajaran bisa lebih optimal
Buku ini hadir untuk memberikan semacam pedoman dan panduan bagi para guru bagaimana cara mengajar yang baik dan tepat sesuai dengan metode dan strateginya. Berbagai strategi dan metode mengajar yang baik akan dibahas secara komprehensif dan gamblang yang disertai dengan beberapa panduan dan cara praktis serta praktik membuat suatu metode pengajaran yang efektif dan tepat guna. Jadi, tentu saja…