Kila sering menggunakan listrik untuk berbagai kebutuhan sehan-han, misalnya untuk mencuci memasak penerangan rumah, atau penerangan jalan Gedung-gedung perkantoran dan pabrik-pabrik pun memerlukan pasokan energi listrik Liek sudah menjadi bagian dan kehidupan kita Listrik termasuk dalam kebutuhan pokok yang harus terpenuh Kondisi tersebut dapat kita rasakan ketika terjadi gangguan listrik atau…
Sebagai seseorang yang sering bekerja di dalam bengkel elektronika, tentu Anda mengenal peralatan yang disebut multimeter, baik yang analog maupun digital. Apakah Anda juga telah menguasai cara mengoperasikannya? Bagaimana dengan peralatan-peralatan pengukur besaran listrik lainnya seperti osciloscope, frekuensi counter, pattern generator, computed topography, dan peralatan lainnya? Apakah Anda…
Mengukur adalah mencari tahu akan harga sesuatu besaran atau variabel. Tetapi adapula kalanya orang melakukan pengukuran guna mengendalikan suatu proses agar berjalan sesuai dengan aturan yang telah ditentukan. Cara-cara melakukan pengukuran adalah hal penting. Hasil yang benar dan cermat tidak saja ditentukan oleh pilihan piranti ukur yang tepat, melainkan ditentukan juga oleh metoda pengukura…